Aviation Diecast
Aviation Diecast
Aviation Diecast
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


This forum is for all those who loves collecting diecast airplanes... we love this hobby as a part of our daily life.... and we collect diecast so as to fulfill our dream on having a real airplanes in miniature size.
 
HomeHome  Latest imagesLatest images  SearchSearch  RegisterRegister  Log in  
a/d/f is in Facebook now. just type in a/d/f and I ll approve your membership.
Bouraq B737-200 (400 scale) a/d/f exclusive merchandise. For order, please call Ernie at: 0813 13526673

 

 Garuda Mendarat Keras di Denpasar

Go down 
5 posters
AuthorMessage
Garuda 777
Junior High Diecast Aviator
Junior High Diecast Aviator
Garuda 777


Posts : 181
Join date : 2010-05-17
Location : Jakarta, Indonesia

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 7:47 am

Senin, 04/10/2010 12:52 WIB
Garuda Jelaskan Soal Pesawat Mendarat di Denpasar 3 Oktober
Indra Subagja - detikNews

Jakarta - Garuda Indonesia memberikan penjelasan terkait berita detikcom berjudul "Pesawat Garuda Mendarat Keras di Denpasar" pada 3 Oktober lalu. Garuda menjelaskan, pendaratan pesawat GA 410 itu berjalan normal dan kemudian pesawat meneruskan perjalanan ke Ampenan.

"Pilot GA 410 Capt. Afianto melakukan positif landing, yaitu pendaratan normal yang dilakukan oleh penerbang dengan mempertimbangkan kondisi landasan yang didarati," kata VP Corporate Communication Pujobroto dalam siaran pers, Senin (4/10/2010).

Garuda menjelaskan, terkait berita detikcom, yang menyebutkan bahwa panel listrik dalam pesawat rusak, maka setelah dilakukan pengecekan dan pemeriksaan, panel listrik dalam pesawat sama sekali tidak mengalami kerusakan.

"Hanya passanger service unit, yaitu panel yang digunakan oleh penumpang untuk menyalakan lampu atau memanggil cabin crew, di tempat duduk no 19 D terlepas pengaitnya, sehingga panel menjadi terlihat seperti terbuka," jelasnya.

Pengait itu pun, sebelum pesawat terbang ke Ampenan, Lombok, telah diperbaiki dan passanger service unit panel di tempat duduk no 19 telah berfungsi normal.

"Pesawat B 737-400 yang digunakan dalam penerbangan GA 410 itu, hari ini pun sudah dioperasikan untuk melayani penerbangan dari Jakarta ke Tanjung Karang, Balikpapan, Pangkal Pinang, dan Kuala Lumpur," tutup Pujo.

(ndr/nrl)
____________________________________________________________________________

Hmmm, tumben2an Garuda Positive Landing sampai begitu. Tapi bisa dimengerti kok, beberapa kali saya mendarat di Ngurah Rai pasti terbanting kalo sore hari. Hal ini sepertinya karena lokasi ujung runway bandara tsb. yang menjorok ke laut.
Back to top Go down
RemyLC
Sophomore Diecast Aviator
Sophomore Diecast Aviator



Posts : 285
Join date : 2010-06-30
Location : MH

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 9:44 am

Enak tuh... Kalo Remy di dalam pesawat itu pasti suka, seperti gempa bumi rasanya...
Back to top Go down
https://www.facebook.com/remydotcom
polar
Coordinator
polar


Posts : 3081
Join date : 2009-09-17

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 10:32 am

Thanks untuk reportnya om Andre. Emang tuh sering banget detik.com beritanya ngaco dan tidak akurat. Kadang mereka terkesan asbun juga. Thanks again.
Back to top Go down
http://www.diecastaircraftforum.com/modeldatabase/mycollection/c
Garuda 777
Junior High Diecast Aviator
Junior High Diecast Aviator
Garuda 777


Posts : 181
Join date : 2010-05-17
Location : Jakarta, Indonesia

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 11:02 am

Your welcome, Om. Memang Detik.com kebanyakan salahnya ketika memberitakan jenis pesawat. Kayaknya mereka ingin menjadi yg tercepat dalam menyampaikan berita, tanpa memperhatikan kualitas dan penguasaan lapangan bigsmile .
Back to top Go down
Garuda 777
Junior High Diecast Aviator
Junior High Diecast Aviator
Garuda 777


Posts : 181
Join date : 2010-05-17
Location : Jakarta, Indonesia

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 11:04 am

remydotcom87 wrote:
Enak tuh... Kalo Remy di dalam pesawat itu pasti suka, seperti gempa bumi rasanya...

Terakhir Positive Landing yg saya alami tahun lalu dengan Indonesia Air Asia pada pendaratan di KLIA. Sampai beberapa penumpang berteriak, ADUH! bigsmile . Padahal waktu itu cuaca hanya berkabut tipis pada jam 9:30.
Back to top Go down
Fly Emirates
Moderator
Fly Emirates


Posts : 1739
Join date : 2009-09-17
Location : Bandung

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 11:25 am

padahal baru aja kemaren ngomongin garuda landingnya selalu mulus ya om Andre....hehehe...
Back to top Go down
Garuda 777
Junior High Diecast Aviator
Junior High Diecast Aviator
Garuda 777


Posts : 181
Join date : 2010-05-17
Location : Jakarta, Indonesia

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyTue Oct 05, 2010 4:01 pm

Betul tuh, Om, ternyata ngobrol sama om ya di Cafe bigsmile . Saya tadi mau mention, tapi lupa, perasaan kemarin ngomongin itu sama siapa and perasaan di teras rumah om polar nggak kok. Thanks a lot for remind me, om cool .
Back to top Go down
andang
Junior Diecast Aviator
Junior Diecast Aviator



Posts : 3
Join date : 2010-09-25

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyWed Oct 06, 2010 12:13 am

yang penting selamat semua Capt...........
Back to top Go down
Garuda 777
Junior High Diecast Aviator
Junior High Diecast Aviator
Garuda 777


Posts : 181
Join date : 2010-05-17
Location : Jakarta, Indonesia

Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar EmptyWed Oct 06, 2010 7:40 am

Betul banget, asal jgn sampai kejadian kayak Adam Air yg bengkok bagian badan tengahnya setelah Positive Landing di Juanda beberapa tahun yg silam Nono .
Back to top Go down
Sponsored content





Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty
PostSubject: Re: Garuda Mendarat Keras di Denpasar   Garuda Mendarat Keras di Denpasar Empty

Back to top Go down
 
Garuda Mendarat Keras di Denpasar
Back to top 
Page 1 of 1
 Similar topics
-
» Sriwijaya Air yang Salah Mendarat di Padang
» Kokpit Terbakar, Qantas Mendarat Darurat
» 3 Pesawat F-16 Terpaksa Mendarat di Soetta
» MH & AK Mendarat Tanpa Terminal Building....hahahah~
» Ada Lubang di Atap, Pesawat Mendarat Darurat

Permissions in this forum:You cannot reply to topics in this forum
Aviation Diecast :: Aviation Corner :: Aviation News-
Jump to: